FS.Agam(SUMBAR) - Dalam rangka memperingati HUT RI ke 74 , SMAN 1 Lubuk Basung mempersiapkan Tim Marching Band untuk mengikuti pawai pembangunan yang akan digelar nantinya oleh Pemerintah Kabupaten Agam.Persiapan ini sudah dilakukan sejak sebulan yang lalu .
Marching Band SMAN 1 Lubuk Basung ini banyak mengikuti kegiatan kegiatan baik yang diselenggarakan tingkat Kabupaten maupun tingkat provinsi.
Kita sangat berharap penampilan Tim ini nantinya akan maksimal dan juga bisa menghibur masyarakat dalam acara pawai pembangunan Kabupaten Agam dalam rangka memperingati HUT RI ke 74, demikian terang M Fhadli didampingi Wahyu Rilnanda selaku pelatih dan asiten pelatih Marching Band SMAN 1 Lubuk Basung.
Marching Band adalah salah satu kegiatan extra kurikuler yang ada di SMAN 1 Lubuk Basung.Kegiatan iMarching Band ini sangat positif ,memberikan pendidikan kedisiplinan dan pengembangan karakter kepada anak didik "demikian ulas M Fhadli.
Di kesempatan yang sama Marching Band SMAN 1 Lubuk Basung dikunjungi oleh Pengurus PDBI Agam yang melihat lansung latihan dan persiapan uang dilakukan tim. Kita berterimakasih kepada pihak sekolah SMAN 1 Lubuk Basung "karena telah berperan aktif dalam pengembanga Marching Band di Kabupaten Agam ,demikian terang Windra P .
(def).