Breaking News

Monday, July 04, 2022

Rektor UNP Tinjau Pembangunan Kampus PSDKU Payakumbuh


FS.Padang(SUMBAR)-
Rektor Universitas Negeri Padang (UNP) Prof. Ganefri, Ph.D Senin, (4/7) melakukan peninjauan pembangunan Kampus Program Studi Diluar Kampus Utama (PSDKU) Kuliner Minang di Padang Sikaduduk Kota Payakumbuh, Sumbar 


" Kita harapkan kampus ini siap dan bisa kita resmikan tahun ini, dan saat ini kita sudah mulai pembangunan, diharapkan pembangunannya sesuai rencana," tegas Rektor UNP Prof. Ganefri, Ph.D disaat peninjauan pembangunan di lapangan.


Dalam peninjauan ke lokasi Rektor UNP didampingi oleh WR IV Prof. Dr. Yasri, M.Si, Sekretaris Universitas Dr. Erianjoni, M.Si, Kepala BPAKHM Afriva Khaidir, MAPA, Ph .D , Dekan Fakultas Pariwisata dan Perhotelan, Dra. Ernawati, M.Pd,  Ph.D dan Dekan FMIPA Dr. Yulkifli, M.Si serta Tim Perlengakapan dan Tim Humas UNP (Er/Humas UNP).

No comments:

Post a Comment

About Me


Bofet%2BHP
BOFET HARAPAN PERI JL. SAMUDRA No 1 KOMP. PUJASERA PANTAI PADANG
SELAMAT DATANG DI SEMOGA BERMANFAAT!